translate languages

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

8 Des 2009

mulai menghitung waktu-Mu

Notes ini saya tulis berdasarkan, inspirasi yang diberikan dan dipaparkan oleh xiaokang laoshi, yang menjelaskan kepada kami pentingnya waktu, dan mengajarkan kami mengenai menghitung waktu. Oleh dari itu, agar saya tidak lupa, saya akan mengulasnya pada notes ini.
Kita terlalu disibuk dengan berbagai rutinitas yang menjenuhkan, terkadang bahkan kita selalu menghidar dari pekerjaan, pertanyaan –pertanyaan, dan rutinitas tersebut. Bahkan kita selalu berkata “ tidak punya waktu soal itu”, “s aya sibuk sekali”, “ saya tidak sempat mengurus itu”, “waktu saya sangat padat”, “ saya akan kebinggungan kalau saja mengerjakan hal tersebut”, dll. Jika kata –kata itu sering muncul dan keluar dari perkataan anda, apakah anda yakin tidak memiliki waktu ?
Pada notes saya kali ini, saya tidak akan bercerita panjang lebar,akan tetapi saya akan mengajak saudara/i sekalian menghitung waktu anda. Saudara/I sekalian, kita diberikan waktu 24 jam sehari, bagaimana cara
kita memanajemenkan waktu yang diberikan shg kita sll mengatakan tidak ada waktu.
Mulai menghitung: *sebagai contoh saja ini*
Anda diberi waktu sehari = 24 jam
Rincian :
Anda tidur sehari 8 jam(*perhitugan max dr ketentuan)
Bekerja +istirahat siang sehari 8 jam(*jikakalau anda berkerja )
Melakukan kegiatan rumah 2 jam
---jadi,total efektif anda melakukan kegiatan dalam sehari = 8 +8 + 2 = 18 jam
Jadi waktu anda yg hilang = 24 – 18 = 6 jam, kemanakah waktu 6 jam tersebut ??
Yah,mungkin dipergunakan untuk : nyantai,duduk diwarkop, jalan2 tanpa arah,bermales2’n, nonton,bermaen game, ketempat rekreasi,terjebak macet, dll
Mungkin saja waktu itu sangat kecil jumlahnya,akan tetapi mari kita hitung lebih lanjut lagi.
1 hari anda kehilangan waktu 6 jam, jadi satu tahun (365 hari)= 365 * 6 = 2190 jam
• 2190 jam = 91,25 hari = 3 bln lebih 1 hari 6 jam
• Jadi waktu yang anda buang dengan sia-sia dalam 12 bln(1 thn) = 3 bln lebih..--> ini sama saja kita sia2 kn waktu ¼ thn dari 1 thn yg diberikan.
• Ini sama artinya dlm kurun waktu 4 tahun anda telah menyia2kan waktu 1 thn. Atau dlm 4 thn anda hanya hidup 3 th , satu thnnya ada tdk pergunakan
Nah “ saudara2 jikakalau anda memanfaatkan waktu dalam sisa waktu yg terbuang itu untuk belajar untuk memahami lebih dlm tetang dunia,pengetahuan dan sains serta melakukan perkerjaan yg benar2 diperlukan,sdh berpa bnyk pekerjaan,ilmu, serta pengetahuan yg bias kita raih dlm setahun,pastinya banyak sekali dan mngkn kita dapat mengalahkan seorang professor.

Pernahkah anda membayangkan hal tersebut sebelumnya? pdhl ini yang dihitung adalah waktu bagi org pekerja,bgmn dg anda yg tidak bkerja?? Mungkin angka yg dpt muncul lebih fantastis lgi.
saya hanya ingin mengajak saudara untuk merenungkan kmbli waktu yg diberikan tuhan didunia ini kpd kita semua. Waktu sangatlah berharga,jgn trs menunggu hingga waktu melewati kita, jgn menunggu rambut putih tumbuh baru kita menyadarinya. Mulai dari sekaranglah kita dapat mewujudkan impian kita jauh kedepan, menciptakan inspirasi-inspirasi baru demi dunia. Sains,pengetahuan dan dunia tidak perna membedakan seberapa lama kita hidup, yg terpenting adl bgmn kita mempergunakan hidup. Jiayoa.
Terimakasih kepada xiaokang laoshi,yg telah memberikan banyak pengetahuan. “Xxcb”

maspeypah
  • Digg
  • Facebook
  • Google
  • StumbleUpon
  • TwitThis

Artikel Menarik Lainnya



Komentar :

ada 0 comment ke “mulai menghitung waktu-Mu”

Posting Komentar